Dunia pengobatan menempati kedudukan yang penting
dalam kehidupan manusia, karena Allah telah menjadikannya sebagai
sarana diperolehnya kesembuhan. Sekalipun di dunia ini terdapat sangat
banyak metode pengobatan, baik yang tergolong dalam pengobatan
tradisional maupun pengobatan modern yang kini populer, namun sebagian
-atau bahkan kebanyakan- ahli pengobatan tradisional maupun modern
masih kebingungan untuk menyembuhkan beberapa penyakit.
Mereka tidak menemukan cara pengobatan penyakit-penyakit tersebut
kecuali dari informasi wahyu, yaitu sabda “penutup para nabi”, semoga
salawat dan salam senantiasa dilimpahkan kepada beliau. Beliau telah
memetakan semua jalan menuju kebenaran dan kebaikan, dengan izin Allah.
Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam merupakan tokoh paling penting yang
berbicara tentang pengobatan, bukan hanya di zamannya, tetapi hingga
sekarang dan bahkan sampai hari kiamat kelak.
Sem
...
Read more »